Dek Pendi - Setiap orang dalam hidup pasti pernah punya mimpi, entah itu mimpi yang
serius, lucu-lucuan, atau mungkin juga angan-angan. termasuk pandi
tentunya. Tapi tangga radio ini sungguh.. ini bukanlah bagian dari mimpi
itu. ini hanyalah kisah lain dalam hidup. Jujur saja.. banyak orang
menertawakan ide tangga radio ini. Sebuah radio komunitas yang dibangun
dengan modal seadanya, tempat seadanya, dan alat seadanya. Namun, dengan
keterbatasan yang ada radio ini hampir eksis selama setahun menemani
para tetangga; sapaan akrab untuk para pendengar tangga.
Tangga Radio Selengkapnya >>
Tidak ada komentar:
Posting Komentar